Tag: KPU Bolmong

iBolmong
Panwas Kecamatan Bilalang Kawal Ketat Pengiriman Logistik Pemilu 2024

Panwas Kecamatan Bilalang Kawal Ketat Pengiriman Logistik Pemilu 2024

Imediantara.id,Bolmong - Pengawasan pengiriman logistik Pemilu dari Kecamatan Bilalang ke Gudang Logistik Komisi Pemilihan Umum (KPU) Bolaang Mongondow berlangsung lancar dan terkendali. Ketua Panitia Pengawas Kecamatan (Panwascam) Bilalang, Iswan Pobela, bersama Pimpinan P3S Susan Puspita

iBolmong
KPU Bolmong Gelar Bimtek Pemantapan Tahapan Pemungutan dan Penghitungan Suara Pemilu 2024

KPU Bolmong Gelar Bimtek Pemantapan Tahapan Pemungutan dan Penghitungan Suara Pemilu 2024

Imediantara.id,Kotamobagu - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Bolaang Mongondow mengadakan Bimbingan Teknis (Bimtek) Pemantapan Tahapan Pemungutan dan Penghitungan Suara serta Rekapitulasi Perolehan Suara Pemilu 2024. Acara ini berlangsung di Hotel Sutanraja, Jumat, 22 November 2024

iBolmong
KPU Bolmong Sukses Gelar Debat Ke-3

KPU Bolmong Sukses Gelar Debat Ke-3

Imediantara.id,Bolmong - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Bolaang Mongondow sukses menyelenggarakan seluruh tahapan Debat Publik pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati dalam penyelenggaraan pemilihan kepala daerah (Pilkada) serentak tahun 2024. Adapun pelaksanaan Debat ke 3 atau

iBolmong
Unik dan Damai, Simpatisan Paslon Bolmong Pilih Bergoyang Bersama di Debat Publik Ketiga

Unik dan Damai, Simpatisan Paslon Bolmong Pilih Bergoyang Bersama di Debat Publik Ketiga

Imediantara.id,Kotamobagu - Ada pemandangan menarik di depan Hotel Sutan Raja Kotamobagu pada Senin, 18 November 2024. Berbeda dengan suasana panas yang kerap mewarnai ajang pemilu di berbagai daerah, para pendukung dan simpatisan pasangan calon (paslon)

iBolmong
Pendukung Paslon No 2 Yusradon Mendapat Peringatan Pertama Saat Debat Publik ke 2 Pilkada Bolmong

Pendukung Paslon No 2 Yusradon Mendapat Peringatan Pertama Saat Debat Publik ke 2 Pilkada Bolmong

Imediantara.id, Bolmong – Dalam ajang Debat Kandidat Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Bolaang Mongondow, pendukung pasangan calon (Paslon) nomor urut 2, Yusra Alhabsy dan Doni Lumenta, yang populer dengan singkatan Yusradon, mendapat peringatan pertama dari Komisi

iBolmong
Debat Publik Kedua Paslon Bupati dan Wakil Bupati Bolmong: Mengedepankan Visi-Misi dan Program Unggulan

Debat Publik Kedua Paslon Bupati dan Wakil Bupati Bolmong: Mengedepankan Visi-Misi dan Program Unggulan

Imediantara.id,Bolmong - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Bolaang Mongondow menggelar Debat Publik Kedua untuk pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati pada Pilkada 2024, Selasa November 2024. Acara ini diselenggarakan di Sutan Raja Hotel, Kelurahan Kobo'

iBolmong
Debat Kandidat Pilkada Bolmong 2024: Closing Statemen Paslon Limi-Welty Tarik Perhatian Audiens dan Netizen

Debat Kandidat Pilkada Bolmong 2024: Closing Statemen Paslon Limi-Welty Tarik Perhatian Audiens dan Netizen

IMEDIANTARA.ID,BOLMONG Penulis: Bastian Korompot Debat kandidat yang diselenggarakan oleh KPU Bolaang Mongondow (Bolmong) pada Kamis, 10 Oktober 2024, di Gedung Yadika, Desa Kopandakan, Kecamatan Lolayan, berlangsung sengit dan penuh adu gagasan. Acara tersebut dihadiri oleh

iBolmong
KPU Bolmong Gelar Rapat Pleno Pengundian dan Penetapan Nomor Urut Paslon Bupati dan Wakil Bupati

KPU Bolmong Gelar Rapat Pleno Pengundian dan Penetapan Nomor Urut Paslon Bupati dan Wakil Bupati

IMEDIANTARA.ID,BOLMONG Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Bolaang Mongondow (Bolmong) menggelar rapat pleno pengundian dan penetapan nomor urut pasangan calon (paslon) bupati dan wakil bupati, yang dilaksanakan di Gedung Bagas Raya, Yadika, Kopandakan II pada Senin

iBolmong
KPU Bolmong Gelar Bimtek SIKADEKA untuk Pilkada 2024

KPU Bolmong Gelar Bimtek SIKADEKA untuk Pilkada 2024

IMEDIANTARA.ID,BOLMONG Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Bolaang Mongondow (Bolmong) melaksanakan Bimbingan Teknis (Bimtek) terkait penerapan Aplikasi Sistem Kampanye dan Dana Kampanye (SIKADEKA) dalam rangka Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024. Acara yang berlangsung pada Rabu,18 September

iBolmong
Komisi Pemilihan Umum Bolmong Buka Penerimaan Masukan Tanggapan Masyarakat untuk Paslon Bupati dan Wakil Bupati

Komisi Pemilihan Umum Bolmong Buka Penerimaan Masukan Tanggapan Masyarakat untuk Paslon Bupati dan Wakil Bupati

IMEDIANTARA.ID,BOLMONG   Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Bolaang Mongondow (Bolmong) resmi mengeluarkan pengumuman terkait penerimaan masukan dan tanggapan masyarakat mengenai pasangan calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati untuk Pilkada 2024. Hal ini tertuang dalam pengumuman